Kolata

Case Study: Serba Antik

Serba Antik

Serba Antik merupakan perusahaan soft furnishing di Indonesia. Didirikan pada tahun 1977, Serba Antik adalah penyedia solusi lengkap untuk rumah, kantor, rumah sakit, hotel, dan vila dengan keahlian dan pengalaman puluhan tahun yang telah terbukti dalam memahami nuansa dekorasi rumah yang lebih halus. Mereka memiliki tujuan untuk meningkatkan kinerja pencarian secara organik melalui SEO dan meningkatkan kontribusi pencarian organik untuk pendapatan.

Challenges

PT Serba Antik Interior ingin :

  1. Tingkatkan search performance secara organik dengan SEO, tetapi mereka memiliki target audiens yang spesifik.
  2. Meningkatkan kontribusi penelusuran organik untuk revenue, namun mereka tidak memiliki konten apa pun yang cukup efektif untuk meningkatkan pendapatannya.

Apa Solusinya?

  • Riset keywords yang relevan dengan target audiensnya
  • Mengoptimalkan struktur website dan membuat link subdomain ke domain utama yang fokus pada artikel tentang desain interior (sofa, gorden, dll) dan menerbitkan 20 artikel menarik setiap bulannya.

Results

Setelah menerapkan SEO Campaign selama 6 bulan, trafik website meningkat signifikan hingga 51%. Hal ini dapat menghasilkan peningkatan visibilitas, potensi konversi, dan dampak positif pada peringkat situs web di mesin pencari.

Conclusion

Setelah berkolaborasi dengan Kolata Labs dan menerapkan SEO Strategies, PT Serba Antik menghasilkan lebih banyak traffic dan visibilitas. Hal ini membuka peluang besar untuk meningkatkan revenue dan memperluas brand awareness Serba Antik, menunjukkan kekuatan SEO dalam mengantarkan bisnis menuju era digital yang sukses. Jika Anda siap mengubah masalah bisnis Anda menjadi peluang sukses, maka hubungi Kolata Labs sekarang dan mulailah pertumbuhan bisnis digital Anda yang nyata!

 

Konsultasi dengan Kolata Labs
Scroll to Top